By: forum anak kota pekanbaru
Seiring dengan akan berakhirnya masa jabatan pengurus Fankoper periode 2019/2021, diadakan Perekrutan Calon Ketua Fankoper Masa Jabatan 2021/2023 untuk mempersiapkan calon ketua terbaik untuk Fankoper generasi mendatang
By: forum anak kota pekanbaru
Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional Tingkat Kota Pekanbaru Tahun 2020, Fankoper mengadakan Pentas Seni Forum Anak Se-Kota Pekanbaru yang seluruh penampilnya merupakan pengurus Forum Anak mulai dari tingkat kelurahan, kecamatan, hingga Kota Pekanbaru
By: forum anak kota pekanbaru
Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional Tingkat Kota Pekanbaru Tahun 2020, Fankoper mengadakan Webinar bertema "Anak Berprestasi, Anak Menginspirasi" dengan peserta yang berasal dari seluruh Indonesia