By: Forum Anak Kota Tanjungpinang (FAKTA)
Adzan Maghrib telah menggema - Suaranya hingga seberang desa - Teruntuk engkau yang disana - Selamat berbuka puasa
By: Forum Anak Kota Tanjungpinang (FAKTA)
Kita hanya bisa berusaha dan merencanakan, selebihnya kita serahkan kepada tuhan dan percayakan pada proses yang telah kita jalankan
By: Forum Anak Kota Tanjungpinang (FAKTA)
Anak adalah seorang manusia. Jangan anggap ia sebagai makhluk yang tidak perlu diajak diskusi bersama