Semua Kegiatan

 

Wujudkan Kota Inklusi dan Ramah Anak, Forum Anak Balikpapan sampaikan Aspirasi Anak Kota Balikpapan dalam FGD Menuju Kota Global yang Inklusi

By: Forum Anak Balikpapan
  KOTA BALIKPAPAN
  KALIMANTAN TIMUR

Permasalahan anak seperti kecenderungan anak terpapar konten negatif dan bermain smartphone, pengadaan dan perbaikan ZOSS, serta penindakan Iklan Promosi Rokok menjadi poin isu yang disampaikan oleh FAB dalam FGD Menuju Kota Global yang Inklusi

KUNJUNGAN KE POSKO KEBAKARAN

By: Forum Anak Balikpapan
  KOTA BALIKPAPAN
  KALIMANTAN TIMUR

"Anak-anak korban bencana tak sendiri—kami hadir membawa harapan, perlindungan, dan kasih di tengah cobaan."

EDUCATION ROADSHOW MEMPERINGATI HARI ANAK NASIONAL TAHUN 2023

By: Forum Anak Balikpapan
  KOTA BALIKPAPAN
  KALIMANTAN TIMUR

"Jadilah pelopor kebaikan dan pelapor kebenaran—berani bersuara, lawan bullying, lindungi sesama sejak usia dini!"