By: forum anak kecamatan larangan
Kehadiran virus Corona menyebabkan kepanikan dan kekhawatiran pada masyarakat. Terlebih ketika kasus virus corona di Indonesia terus meningkat. Karena itu, Forum Anak Kecamatan Larangan mengadakan seminar kesehatan untuk membantu mengatasi kepanikan dan kekhawatiran masyarakat khususnya anak-anak di...
By: forum anak kecamatan larangan
Kekerasan terhadap anak perlu ditindak lanjuti dengan sikap tegas dan tetap mengetahui latar belakang kejadian tersebut. Karena, pada dasarnya anak-anak hanya mementingkan bermain, mediasi dan berunding secara kepala dingin adalah cara terbaik untuk mencapai keputusan baik untuk korban maupun untuk...
By: forum anak kecamatan larangan
Meningginya prevalensi perokok anak membuat sosialisasi dan edukasi tentang bahaya merokok pada anak harus terus digaungkan. Untuk mendukung penanganan isu perokok anak, Forum Anak Kecamatan Larangan melaksanakan Webinar “Lindungi Anak dari Paparan Asap Rokok” yang diharapkan dapat menyadarkan masy...